Kamis, 04 Desember 2008

SATU KEPUTUSAN

Dalam perjalanan hidup,seringkali kita dihadapkan dalam posisi yang sulit. Yang mana kita harus memutuskan suatu hal,demi kelangsungan hdp kita di hari kemudian. Dalam memberi keputusan ada kalanya kita ragu akan keputusan yang akan kita ambil. Kita harus memikirkan:
1.Hal apakah yang akan terjadi bila kita memutuskan seperti ini.
2.Tujuan apakah yang hendak kita capai dari keputusan itu.
3.Kemungkinan apa saja yang bisa terjadi.
4.Antisipasi atau tindakan apa yg hendak di lakukan,andai kemungkinan buruk terjadi.
5.Apakah keputusanmu cukup bijak untuk di jalankan.
6.Apakah masih ada yang mengganjal dihati dari keputusan itu,pikirkanlah kembali.
7.Apakah keputusanmu tak mengganggu hak2 org laen. Renungkan
8.Inikah yang terbaik buat diriku
Suatu keputusan tak serta merta dapat diambil dgn cepat,karna suatu keputusan itu berhubungan dengan kesempatan,jalan baru,jg pengorbanan selanjutnya. Oleh karna itu,janganlanh mengambil keputusan dengan emosi,rilex pikiran,santai dan konsentrasi dgn masalah itu.
Inilah kata2 hatiku,yang ku tujukan untuk diriku sendiri,sebuah nasehat dari diri sendiri.
Pikiran kacau,bingung,bimbang yang slalu ada dalam pikiranku,membuat ku smakin ragu memutuskan hal yang terbaik untuk ku. Ku coba hadirkan semua kenangan,yang mungkin bisa menguatkan smua keputusanku. Keputusan ini harus ku ambil,dgn harapan untuk hidup yg lebih baik. Dan ku tlah bersiap untuk mengambil langkah dari resiko2 yang akan ku hadapi nanti, karna kuyakin,malam akan berganti pagi,dan rizky akan slalu mengalir selama kita masih bernyawa, masalah sebesar apapun pasti ada jalan keluarnya,ibarat air yg mampet dibendung,pasti ada rembesnya. Bismilah ku coba jalani ini,karna ini yang terbaik.


By jipunkz(041208)
Lihat juga:
>> www.ipung-blogs.blogspot.com

>> www.kemanukan.blogspot.com

Send me your picture at:

>> panggihipung@yahoo.co.id <its email and my frienster>

####################

Tidak ada komentar: